May 25, 2013

Pengertian Xampp

Hallo,... berjumpa lagi di RH blog, kali ini saya akan berbagi "Tutorial Pengertian Xampp". Ok langsung saja ke topik kita hari ini...

Pengertian Xampp

XAMPP merupakan applikasi/tool yang menyediakan paket perangkat lunak ke dalam satu buah paket.  Dalam xampp sudah terdapat Apache (web server), MySQL (database), PHP (server side scripting), Perl, FTP server, phpMyAdmin, Control Panel dan berbagai program lainnya. Dengan menginstall XAMPP anda tidak perlu lagi melakukan instalasi dan konfigurasi web server Apache, PHP dan MySQL secara manual. Karna XAMPP akan menginstalasi dan mengkonfigurasikannya secara otomatis untuk Anda. Versi XAMPP yang ada saat ini adalah Versi 1.8.1  yang terdiri atas :

1. Apache 2.4.3
2. MySQL 5.5.27
3. PHP 5.4.7
4. phpMyAdmin 3.5.2.2
5. FileZilla FTP Server 0.9.41
6. Tomcat 7.0.30 (with mod_proxy_ajp as connector)
7. Strawberry Perl 5.16.1.1 Portable
8. XAMPP Control Panel 3.1.0 (from hackattack142)

Catatan:
PHP membutuhkan Microsoft Visual C++ 2008 Redistributable package from http://www.microsoft.com/en-us/download/details.aspx?id=5582. Tolong check apakah VC++ 2008 runtime libraries terinstall di pc pengunjung.

Sekian tutorial Pengertian Xampp, semoga bermanfaat bagi pengunjung sekalian.
kurang lebihnya saya mohon maaf. Tinggalkan kesan/pesan sekiranya agar blog saya dapat berkembang dan menjadi lebih baik. Jangan lupa untuk selalu mengunjungi RH blog.

Salam RH

May 23, 2013

Selamat Datang di RH Blog Tutorial

Selamat datang di RH Blog Tutorial

Assalamualaikum wr.wb
Selamat data di RH Blog, Insyaallah disini pengunjung mendapatkan wawasan lebih tentang banyak hal, mulai dari Bahasa Pemrograman, Info Teknologi, Kesehatan, Kisah-kisah Inspiratif, Islami, Tips-Trik Gadged, Aplikasi, dan masih banyak lagi yang akan di share di RH Blog. Saya sangat senang jika ada yang bertanya / memberi saran tentang blog ini, "Setiap masukan dari pengunjung adalah penghargaan terbesar bagi saya". ambilah sisi positive dan buang sisi negative dari blog saya.
Kurang lebih saya mengucapkan banyak terimakasih kepada pengunjung yang setia mengunjungi blog saya.

Salam, RH